
Sering Dianggap Sama, Kenali Perbedaan Tugas HRD dan Personalia
HRD dan Personalia, seringkali dua bagian yang ada di tubuh perusahaan ini dianggap memiliki tugas dan tanggung jawab yang sama. Meskipun keduanya sama-sama bertugas di bagian pemberdayaan dan pengelolaan Sumber Daya Manusia, namun kedua bagian ini memiliki tanggung jawab yang sangat berbeda. Secara definisi, Human Resource Departement merupakan departemen di perusahaan yang memiliki tugas untuk…

Kenali Risiko Human Resource yang Harus Dihadapi dan Cara Menangani nya
Risiko Human Resource akan menjadi tantangan yang harus dihadapi oleh bidang ini. Seiring berjalannya waktu dan perkembangan zaman, peran dari Human Resource sebagai pengelola Sumber Daya Manusia akan semakin beradaptasi dengan perkembangan dan perubahan bisnis. Contohnya saja, kita sedang menghadapi era perubahan dimana saat ini semua aspek sudah mendapatkan kemudahan dari adanya penggunaan teknologi, dimana…

Catat Skill Human Resource yang Wajib Dikuasai
Menjadi seseorang yang bekerja di bagian Human Resource tidaklah mudah. Selain harus mampu merekrut karyawan dengan kualitas yang mumpuni, ada skill Human Resource yang juga harus dikuasai para Human Resource saat melaksanakan tugas dan tanggung jawab nya. Pada dasarnya, posisi ini termasuk dalam posisi yang sangat penting bagi ketahanan karyawan. Pekerjaan bagian Human Resource tidak…

Menangani Karyawan dengan Baik Melalui Manajemen Sumber Daya Manusia
Manajemen Sumber Daya Manusia merupakan suatu proses bagaimana menangani dan mengatur berbagai masalah yang ada pada ruang lingkup karyawan di perusahaan agar seluruh SDM yang ada di perusahaan dapat bersama-sama bekerja, tumbuh untuk menuju apa yang menjadi tujuan dari perusahaan. Seperti yang diketahui, manajemen sumber daya manusia ditugaskan kepada satu divisi yang bernama Human Resource….

Alasan Mengapa Bisnis Anda Butuh Human Resource Department
Human Resource Department bukan hanya dibutuhkan oleh perusahaan, namun untuk Anda yang memiliki bisnis, peran HRD menjadi sangat dibutuhkan karena tidak mudah mengontrol dan mempertahankan kinerja karyawan sehingga peran HRD akan membantu Anda mengelola beberapa pekerjaan di bagian manajemen dan kontrol karyawan. Bisnis jangka panjang penting sekali untuk memiliki posisi HRD karena bukan hanya untuk…

Virtual Onboarding, Solusi Mutakhir HR Kenalkan Perusahaan Pada Karyawan Baru
Virtual Onboarding atau proses pengenalan perusahaan terhadap karyawan baru melalui online kini menjadi solusi terbaru di era perubahan, khususnya saat pandemi merebak dan mau tak mau menuntut banyak sektor untuk melakukan perubahan. Dunia kerja saat ini memang sedang mengalami pergeseran menuju ke arah cara kerja dengan sistem online, melihat situasi pandemi yang belum sepenuhnya mereda…

Penerapan HRIS Jawab Tantangan Human Resource di Era New Normal
Penerapan HRIS menjadi langkah solutif bagi Human Resource untuk bersiap memijakkan kaki mereka di era kebiasaan baru atau new normal. Pandemi memberikan banyak dampak bagi seluruh aspek, termasuk jalannya sebuah perusahaan. Manajemen dan Human Resource tengah bersama-sama membangunkan perusahaan dari keterpurukan, perlahan seiring dengan upaya membangkitkan kembali jalannya perusahaan yang efektif, Human Resource harus dihadapkan…

Aplikasi Human Resource System yang Harus Perusahaan Terapkan
Ada aplikasi Human Resource System yang bisa Anda terapkan di perusahaan. Aplikasi-aplikasi ini nantinya akan membantu pekerjaan Anda menjadi semakin mudah dan efektif. Apalagi bagi perusahaan-perusahaan besar, dalam mengelola sumber daya manusia, tidaklah mudah bahkan membutuhkan effort yang sangat besar agar dapat mengelola SDM dengan sangat baik. Untuk Anda yang belum tau apa itu Human…